Rahasia Berhenti Merokok
Rahasia Berhenti Merokok - Berhenti merokok adalah tantangan setiap orang yang sering merokok. Kenapa demikian? karena pastinya bagi orang yang sudah tercandu nikotin rokok, mereka akan susah untuk berhenti merokok. Karena memang sekarang rokok sudah menjadi konsumsi banyak di masyarakat. Baik yang sudah dewasa maupun yang masih anak-anak. Padahal semuanya pasti sudah tahu bahwa rokok itu sangatlah berbahaya. Banyak penyakit yang bisa di timbulkan daro rokok. Mulai dari serangan jantung, hipertensi, gangguan kehamilan dan janin.
Maka dari itu pada artikel kali ini saya akan membagikan tips bagaimana caranya agar bisa berhenti merokok
Maka dari itu pada artikel kali ini saya akan membagikan tips bagaimana caranya agar bisa berhenti merokok
Hidup Sehat Tanpa Rokok
Ini beberapa tips rahasia berhenti merokok yang anda bisa lakukan :
- Berhenti mendadak, Berhenti merokok secara mendadak mungkin adalah hal yang sangat mustahil bagi orang yang sudah tercandu rokok. Namun cara ini terbilang cukup ampuh. Yang di maksud berhenti mendadak disini artinya, ketika anda hari ini merokok, maka keesokan harinya anda harus berhenti merokok secara total.
- Motivasi, anda harus mempunyai motivasi yang kuat untuk bisa berhenti merokok
- Makan Permen, dengan memakan permen pastinya dapat mengurangi rasa ingin merokok anda. Jadi jika anda berasa ingin merokok, makanlah permen. Anggap saja permen itu adalah rokok anda. Pastinya ini juga akan behasil untuk membuat anda berhenti merokok.
- Berolahraga, Lakukan olahraga ringan secara rutin, misalnya jogging. Karena olahraga akan meningkatkan rasa mood dan kesadaran serta meningkatkan energi dan menghilangklan setres karena ingin merokok.
- Dukungan Orang Terdekat, Mintalah dukungan kepada orang terdekat di sekitar anda, agar dapat support dan tambah semangat keinginan anda untuk berhenti merokok.
- Kurangi Merokok, Semisal dalam sehari anda bisa menghabiskan satu bungkus rokok, maka tidak salahnya anda bisa menguranginya misal sehari hanya 5 batang rokok. Dan di lanjutkan pada hari berikutnya 2 batang rokok, serta hari berikutnya hanya 1 batang. Dan hari berikutnya anda bisa berhenti merokok.
Baca Juga :
Rahasia Berhenti Merokok
Mungkin itu beberapa tips rahasia berhenti merokok. Mudah-mudahan rahasia dan tips berhenti merokok tersebut dapat anda lakukan, sehingga anda akan hidup sehat tanpa rokok.
0 Response to "Tips Cara Rahasia Berhenti Merokok"
Post a Comment